![]() |
METODE PENCUCIAN UDANG SEGAR YANG MENGANDUNG KLORAMFENIKOL DENGAN MENGGUNAKAN KARBONDIOKSIDA FASE SUPERKRITIS |
Dibaca 1758 kali
Penelitian menghasilkan metode pencucian kloremfenikol pada udang dengan menggunakan alat bertekanan tinggi dengan senyawa karbondioksida fase superkritis.
Keunggulan dapat dibebaskan dari kloramfenikol yang merupakan salah satu penghambat eksport.
Keterangan lebih lanjut
Bidang Teknologi | : Kesehatan dan Farmasi |
Lembaga Peneliti | : Lembaga Penelitian Universitas Sriwijaya |
Peneliti | : Prof. Ir. Fili Pratama, M.Sc (Hons).,Ph.D. |
: budiunsri@yahoo.com | |
Telpon | : 0711-581077 |